VISI

Terwujudnya Lubuklinggau Sebagai Kota Metropolis yang Madani

Penjabaran Visi

Kota madani: pembangunan masyarakat Kota Lubuk Linggau menjadi masyarakat berkarakter, beradab dan berakhlak mulia yang mengacu pada nilai-nilai kebajikan dan maju dalam penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi dengan mengembangkan inovasi dan kreativitas serta menerapkan prinsip-prinsip interaksi sosial yang kondusif bagi penciptaan tatanan demokratis dalam kehidupan bermasyarakat serta menjaga dan mengembangkan pendidikan karakter diusia dini.

Misi

No Misi
1 Mewujudkan sumber daya manusia yang berakhlak, berkualitas dan berkarakter

Tujuan

No Tujuan Indikator Satuan Target
Misi Ke 1: Mewujudkan sumber daya manusia yang berakhlak, berkualitas dan berkarakter
1.1 Meningkatkan kesadaran masyarakat dalam peningkatan kualitas hidup perempuan
1.1.1 Indeks pembangunan gender (IPG) Nilai 95,85
1.1.2 Indeks pemberdayaan gender (IDG) Nilai 56,96
1.2 Meningkatkan kesadaran masyarakat dalam pemenuhan hak anak
1.2.1 Status kota layak anak (KLA) Nilai Pra KLA
1.2.2 Nilai kota layak anak (KLA) Nilai 518
1.3 Meningkatkan keberadaban masyarakat dalam membangun kelurahan
1.3.1 Persentase kelurahan dengan kategori cepat berkembang Persen 2,78
1.4 Meningkatkan kapasitas demokrasi
1.4.1 Nilai SAKIP Nilai B

Sasaran

No Sasaran
Tujuan Ke 1: Meningkatkan kesadaran masyarakat dalam peningkatan kualitas hidup perempuan
1.1 Meningkatnya kualitas hidup perempuan
1.2 Meningkatnya keberdayaan masyarakat dalam pembangunan kelurahan
1.3 Meningkatnya kinerja organisasi
Tujuan Ke 2: Meningkatkan kesadaran masyarakat dalam pemenuhan hak anak
2.1 Meningkatnya pemenuhan hak anak
Tujuan Ke 3: Meningkatkan keberadaban masyarakat dalam membangun kelurahan
Tujuan Ke 4: Meningkatkan kapasitas demokrasi

Indikator Sasaran

No Indikator Kinerja Satuan IKU
Sasaran Ke 1: Meningkatnya kualitas hidup perempuan
1.1 Indeks pembangunan gender (IPG) Nilai
1.2 Indeks pemberdayaan gender (IDG) Nilai
Sasaran Ke 2: Meningkatnya pemenuhan hak anak
2.1 Status kota layak anak (KLA) Nilai
2.2 Nilai kota layak anak (KLA) Nilai
Sasaran Ke 3: Meningkatnya keberdayaan masyarakat dalam pembangunan kelurahan
3.1 Persentase kelurahan dengan kategori cepat berkembang Persen
Sasaran Ke 4: Meningkatnya kinerja organisasi
4.1 Nilai SAKIP PD Nilai

Target Indikator Sasaran

No Indikator Kinerja 2018 2019 2020 2021 2023
1.1 Indeks pembangunan gender (IPG) 95,85 95,92 95,99 96,06 96,13
1.2 Indeks pemberdayaan gender (IDG) 56,96 57,96 58,96 59,96 60,96
2.1 Status kota layak anak (KLA) Pra KLA Pratama Pratama Madya Madya
2.2 Nilai kota layak anak (KLA) 518 550 600 650 690
3.1 Persentase kelurahan dengan kategori cepat berkembang 2,78 6,94 13,89 20,83 27,78
4.1 Nilai SAKIP PD B B BB BB A

Program Per Sasaran

No Program
Sasaran Ke 1: Meningkatnya kualitas hidup perempuan
1.1 Program peningkatan peran serta dan kesetaraan jender dalam pembangunan
1.2 Program Peningkatan Kualitas Hidup dan Perlindungan perempuan
Sasaran Ke 2: Meningkatnya pemenuhan hak anak
2.1 Program Penguatan Kelembagaan Pengarusutamaan Gender dan anak
Sasaran Ke 3: Meningkatnya keberdayaan masyarakat dalam pembangunan kelurahan
3.1 Program Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Kelurahan
Sasaran Ke 4: Meningkatnya kinerja organisasi
4.1 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran
4.2 Peningkatan sarana dan prasarana aparatur
4.3 Peningkatan kapasitas sumber daya aparatur