VISI

Terwujudnya Lubuklinggau Sebagai Kota Metropolis yang Madani

Penjabaran Visi

TERWUJUDNYA KOTA LUBUKLINGGAU SEBAGAI KOTA METROPOLIS YANG MADANI

Misi

No Misi
1 Meningkatkan Tata Kelola Pemerintahan yang Baik

Tujuan

No Tujuan Indikator Satuan Target
Misi Ke 1: Meningkatkan Tata Kelola Pemerintahan yang Baik
1.1 Meningkatnya Kapasitas Birokrasi
1.1.1 Indeks Kapasitas Birokrasi Indeks 40,6

Sasaran

No Sasaran
Tujuan Ke 1: Meningkatnya Kapasitas Birokrasi
1.1 Meningkatnya Kualitas Penyelenggaraan SPBE (Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik)
1.2 Terciptanya Keamanan Data dan Informasi
1.3 Terwujudnya keterbukaan informasi publik

Indikator Sasaran

No Indikator Kinerja Satuan IKU
Sasaran Ke 1: Meningkatnya Kualitas Penyelenggaraan SPBE (Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik)
Sasaran Ke 2: Terciptanya Keamanan Data dan Informasi
Sasaran Ke 3: Terwujudnya keterbukaan informasi publik

Target Indikator Sasaran

No Indikator Kinerja 2018 2019 2020 2021 2023

Program Per Sasaran

No Program
Sasaran Ke 1: Meningkatnya Kualitas Penyelenggaraan SPBE (Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik)
Sasaran Ke 2: Terciptanya Keamanan Data dan Informasi
Sasaran Ke 3: Terwujudnya keterbukaan informasi publik